Posted in September 2008

Kompensasi bagi yang kena Delay Pesawat


Berita menyejukan datang dari dunia penerbangan tanah air kita baru-baru ini. Ini seusai Keputusan Menteri Perhubungan No 5 tahun 2008. Dikutip dari detiknews “Untuk penumpang yang delay lebih dari 30 menit kompensasi makan atau berupa uang,” kata Dirjen Perhubungan Udara Budi M Suyitno di Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, Senin (29/9/2008). Semoga “no more long delay” lagi … Baca lebih lanjut

Pasti Pas! Pertamina


Pasti Pas! itulah salah satu (menurut saya) semboyan terbaru milik pertamina untuk menawarkan produknya. Sudah banyak iklan ini bermunculan di televisi nasional Indonesia. Entah apa tendensinya, hal ini menurut saya (sekali lagi) rasanya kok rada lucu yah. Sebagian orang indonesia pengkonsumsi bahan bakar minyak pertamina belum tentu mengerti ada permainan apa dalam pengelolaan SPBU yang … Baca lebih lanjut

Eh Ada si Copet


Kebiasaan di halte-halte bis, dalam bis yang ramai berdesak-desakan, metormini, kopaja Jakarta sudah pemandangan yang tidak aneh apabila ada “someone” yang kelihatan aneh. Di saat beraksi di keramaian mereka banyak akal untuk mengelabuhi sasaran. Gerombolan antara 3 hingga 5 orang biasanya mulai beraksi jalan cepat dan membuat suasana seolah olah kondisinya sibuk. Pepet samping kanan, … Baca lebih lanjut

Lagi-Lagi Coret-Coret


Mencoret lagi, lagi-lagi mencoret-coret, atau coret lagi coret lagi. Lagi-lagi coret sana coret sini. Akhirnya nemu tempat buat coret-coret supaya bisa melakukan tugas coret lagi. Kali ini tidak seperti panitia pengawas pemilu yang suka melakukan coret-coretan di papan tulis pake spidol atau kapur tulis “Sah satu”, “Sah Dua”, “Sah Tiga” dst. Terus coret yang ini … Baca lebih lanjut

Ayo Mudik, Sugeng Riyadi 1429H


Kantoran bakal mulai sepi 1 day left, alias mulai besok, hari Jum’at, orang bilang “Jum’at Gaul”. Tentunya sudah pada siap-siap mudik, pulang kampung, nderek langkung. Sabtunya biasa sudah pada ilang, umumnya pada dapet libur di hari itu. So pasti hari Seninnya sudah semakin sunyi jalananan di Jakarta. Buat yang pada mudik naik kendaraan pribadi, orang … Baca lebih lanjut